Efikasi dan Efektivitas: Faktor Penting Vaksin Berkualitas - Masyarakat Umum | Covid19.go.id

Masyarakat Umum

Efikasi dan Efektivitas: Faktor Penting Vaksin Berkualitas

Vaksin COVID-19 segera siap diedarkan ke masyarakat, setelah Badan POM menyelesaikan evaluasinya. Agar tidak muncul keraguan, masyarakat juga perlu memahami kriteria vaksin yang berkualitas.

Dalam tiap tahapan pengembangannya, kualitas vaksin diperhatikan dengan ketat, utamanya terkait efikasi dan efektivitas yang berperan untuk mengukur manfaat vaksin dalam mengendalikan penyakit yang dimaksud.


Disiplin 3M (Memakai masker, Menjaga jarak, Mencuci tangan pakai sabun) dan siap divaksinasi saat vaksin siap.

Lindungi Diri, Lindungi Negeri

#VaksinItuBaik #VaksinUntukNegeri

Detail:

  • Tipe: Image
  • Format: JPEG
  • Jumlah File: 2

Unduh Materi

Bagikan

Info Penting