Panduan Klinis Tata Laksana COVID-19 pada Anak

Perhatian Khusus
Panduan ini merupakan panduan interim yang dapat berubah sewaktu-waktu karena perkembangan penyakit yang masih baru dan bukti-bukti keilmuan yang terus bertambah. Panduan ini ditujukan khusus untuk anggota IDAI.
Detil:
- Tipe: Dokumen
- Format: PDF
- Jumlah halaman: 23 halaman
- Ukuran: A4