Panduan Puasa dan Lebaran di Tengah Pandemi - Masyarakat Umum | Covid19.go.id

Panduan Puasa dan Lebaran di Tengah Pandemi

Puasa dan lebaran tahun ini akan berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya nih. Karena masih ada pandemi Covid-19, ibadah puasa dan kegiatan-kegiatan yang biasa dilakukan selama bulan puasa baiknya disesuaikan untuk mengurangi penularan virus.

Bukber di luar ditunda dulu, halal bihalal cukup vidcall saja. Salat Idulfitri berjamaah di masjid/lapangan juga ditiadakan. Semua ini demi kebaikan kita, Sob. Yuk laksanakan supaya semua ini cepat berakhir dan bisa kumpul kayak dulu lagi!

#dirumahaja
#CegahBarengCovid19
#BersatuLawanCovid19
#idulfitri1441H

Detil:

  • Tipe: Video
  • Format: MP4
  • Jumlah video: 1

Unduh Materi

Bagikan

Info Penting