BPOM terbitkan EUA (Izin Penggunaan Darurat) untuk Vaksin COVID-19 produksi dalam negeri - Masyarakat Umum | Covid19.go.id

BPOM terbitkan EUA (Izin Penggunaan Darurat) untuk Vaksin COVID-19 produksi dalam negeri

Pada 24 September 2022, BPOM telah menerbitkan EUA untuk vaksin COVID-19 pertama yang diproduksi di dalam negeri mulai dari proses hulu hingga hilir, yaitu Vaksin Indovac.

Vaksin ini dikembangkan oleh PT Bio Farma bekerja sama dengan Baylor College of Medicine, USA dan diperuntukkan pada individu berusia 18 tahun atau lebih tua.

Vaksin Indovac akan digunakan untuk vaksinasi primer yang diberikan dalam 2 dosis suntikan dengan interval 28 hari.

Lengkapi vaksinasi untuk mendapatkan perlindungan dan memutus rantai penularan COVID-19.

Untuk berbagai informasi terkait COVID-19 dan vaksinasi kunjungi https://s.id/infovaksin dan https://covid19.go.id

Detail:

  • Tipe: Image
  • Format: JPEG
  • Jumlah File: 1

Unduh Materi

Bagikan

Info Penting