Jangan Masuk Rumah, Korona

Cerita ini ditulis oleh Watiek Ideo dan Nindia Maya dengan ilustrasi oleh Luluk Nailufar.
Cerita bergambar yang mudah diterima oleh segala usia mengenai virus Korona untuk memberikan pemahaman mengenai Korona dan tips untuk mengatasinya.
Silakan membagikan konten ini melalui media sosial/channel komunikasi lainnya.
Detil:
- Tipe: Buku
- Format: PDF
- Jumlah halaman: 11 halaman
Buku Jangan Masuk Rumah, Korona.pdf Unduh Materi